Ing Ngarsa Sung Pawarta Ing Madya Mangun Karya Tut Wuri Jaya-jaya Wijayanti

our facebook page

Kominfo Blokir Empat Domain ,Apa Alasaannya?



Caping Gunung Indonesia - Masyarakat digemparkan dengan adanya narkoba digital berbentuk gelombang suara yang beredar bebas di dunia maya. Sebab, narkoba digital itu memungkinkan pendengarnya mabuk kepayang, laiknya mengkonsumsi narkoba fisik.

Gelombang suara 'memabukan' dapat didengar melalui aplikasi i-Doser, dimana aplikasi itu dapat diunduh secara berbayar bagi pengguna iOS dan Android di platform masing-masing.

Mengenai keresahan tersebut, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) selaku bidang yang membawahinya, angkat bicara soal isu itu. Dikatakannya, Kominfo telah berkoordinasi mengenai narkoba digital dengan Badan Narkotika Nasional (BNN).


Maraknya isu tersebut, lanjut dia, telah menimbulkan keresahan di masyarakat. Untuk itu, Kominfo telah meminta kepada provider jaringan (ISP) untuk melakukan filter terhadap empat nama domain.

Diketahui, empat nama domain yang dimaskud Ismail yaitu; i-doser.com, idoseraudio.com, idosersofware.com, dan istoner.com.

Ismail mengungkapkan bahwa pemblokiran terhadap empat domain tersebut masih bersifar sementara. Artinya, ke depannya bisa jadi permanen atau bahkan dibuka pemblokirannya. Sebab, pemblokiran itu akan ditegaskan usai rapat anggota panelnya.
 

Sumber,berita Indonesia 

Share:

0 comments:

Posting Komentar

Definition List

Unordered List

Support