Ing Ngarsa Sung Pawarta Ing Madya Mangun Karya Tut Wuri Jaya-jaya Wijayanti

our facebook page

Penyakit Diwariskan Ke Anak

Penyakit Diwariskan Ke Anak
Penyakit yang diwariskan selanjutnya adalah Thalasemia. Thalasemia merupakan kelainan darah akibat hemoglobin mudah pecah. Penyakit ini bisa muncul akibat faktor genetic, akibat terjadi kelaianan darah, anak akan terlihat pucat. Untuk mengatasi penyakit ini Anak perlu mendapatkan transfuse darah secara rutin, Untuk membuat hemoglobin tetap dalam kondisi normal.
Caping Gunung Indonesia - Mencegah lebih baik daripada mengobati. Namun, realitanya terdapat beberapa penyakit yang tidak bisa dicegah, karena diwariskan secara genetika. Semua orang pasti mengharapkan tubuh yang sehat. Ternyata Moms ada beberapa penyakit yang diwariskan oleh ibu ke anak – anak mereka. Berikut ini beberapa penyakitnya:
  • Asma
Asma adalah salah satu penyakit keturunan yang sering dijumpai, sekitar 30 persen penyakit asma dipicu oleh faktor genetic. Faktanya dalam pewarisan penyakit asma, Ibu memiliki kecenderungan kuat untuk menurunkan penyakitnya pada anak dibanding Bapak. Selain faktor keturunan, kemunculan penyakit asma menjadi lebih cepat tumbuh akibat faktor lingkungan. Seperti polutan yang dapat mengganggu saluran pernapasan.

  • Buta Warna
Buta warna merupakan salah satu kelainan yang berhubungan dengan penglihatan. Penyakit ini membuat seseorang tidak bisa membedakan beberapa warna. Penyakit ini diwariskan akibat mutasi pada genetic kromosom X.Namun, tidak menutup kemungkinan akibat kerusalah saraf pada mata. 

  • Alergi
Alergi adalah salah satu penyakit yang diwariskan dengan nilai yang tinggi. Apabila kedua orang tua memiliki penyakit alergi, maka 70 persen anak Anda akan mengalami alergi. Namun, apabila hanya salah satu yang memiliki alergi ayah atau ibu maka faktor anak terserang penyakit ini bisa menurun sampai 30 persen. 

  • Migrain
Dalam hal jumlah, wanita memang lebih banyak menderita migraine dari pada pria. Salah satu faktor penyebabnya adalah faktor esterogen. Kemungkinan besar penyakit ini diwariskan kepada anak perempuan dari sang Ibu. 

  • Thalasemia
Penyakit yang diwariskan selanjutnya adalah Thalasemia. Thalasemia merupakan kelainan darah akibat hemoglobin mudah pecah. Penyakit ini bisa muncul akibat faktor genetic, akibat terjadi kelaianan darah, anak akan terlihat pucat. Untuk mengatasi penyakit ini Anak perlu mendapatkan transfuse darah secara rutin, Untuk membuat hemoglobin tetap dalam kondisi normal.

  • Albino
Albino adalah penyakit keturunan yang diakibatkan anak mengandung gen dari ibu atau ayahnya. Pada umunya anak yang memiliki albino. Pada umumnya anak albino akan terlahir dari orang tua yang mempunyai gangguan terkait produksi hemoglobinnya.

Apabila memiliki penyakit yang diwariskan oleh ibu seperti salah satu penyakit yang disebutkan di atas, tidak ada salahnya untuk memeriksakan anak Anda ke dokter. Bertujuan untuk memastikan kondisi kesehatan anak Bunda, untuk mengambil langkah antisipasi bila muncul tanda-tanda pada kesehatannya.#Lilis_cgo
Share:

0 comments:

Posting Komentar

Definition List

Unordered List

Support